kepada cinta yang kandas
kepada langit...
kepada bumi dan,
kepada samudera
merindu...
kepada hati...
kepada darah dan,
kepda air mata...
bersumpah...
pada bentangan jarak,
aku hanya akan tetap begini...
kisah yang kau cipta mengaharap,
menanti "hujan" sebagai penawarnya